2020/12/24

10 Universitas Terbaik di Indonesia 2021 (QS Ranking ) & (Unirank)

Kualitas atau tingkat pendidikan sekolah tinggi di Indonesia dari sekian banyak jumlahnya di negeri ini terdapat beberapa Perguruan Tinggi yang menempati rangking terbaik di Negara ini.

Mungkin menjadi referensi untuk melanjutkan jenjang pendidikan dengan kualitas pendidikan yang sangat baik bahkan menjadi beberapa universitas dengan tingkat pendidikan yang baik di rangking dunia.


10 Universitas Terbaik di Indonesia 2021 (QS Ranking )

Peringkat IndonesiaPeringkat Asia
Peringkat DuniaNama Universitas
157254Universitas Gadjah Mada (UGM)
259305Universitas Indonesia (UI)
362313Institut Teknologi Bandung (ITB)
4124521-530Unversitas Airlangga
5118531-540Institut Pertanian Bogor (IPB)
6164751-800Institut Teknologi Sepuluh November (ITS)
7227801-1000Binus University
8238801-1000Universitas Padjadjaran (UNPAD)
9241801-1000Universitas Dipenogoro (UNDIP)
10271-280801-1000Universitas Brawijaya (UNBRAW)

Versi : QS World University Rankings & QS Asia University Rankings

Sedangkan menurut Unirank terdapat perbedaan dalam daftarnya, dimana ITB, Binus, dan ITS tidak masuk dalam daftar tersebut.

10 Universitas Terbaik di Indonesia 2020 (UniRank )


Peringkat IndonesiaNama UniversitasKota
1Universitas Gadjah Mada (UGM)Sleman
2Universitas Indonesia (UI)Depok
3Universitas Dipenogoro (UNDIP)Semarang
4Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)Bandung
5Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)Sleman
6Universitas Brawijaya (UNBRAW)Malang
7Unversitas AirlanggaSurabaya
8Universitas Sebelas MaretSurakarta
9Institut Pertanian Bogor (IPB)Bogor
10Universitas LampungBandar Lampung

Versi : UniRank

Beberapa hal yang menjadi point penting rangking diatas adalah mutu pendidikan dilihat dari System, Fasilitas, Prestasi, Alumnus, dan banyak lagi.

Mudah-mudahan selain menjadi tempat menuntut ilmu terbaik di Indonesia selanjutnya menjadi terbaik di Asia, bahkan Dunia.

Semoga bermanfaat.